Tag Archives: Berita Bondowoso

Kodim 0822 Bondowoso Bentuk Satgas Kebakaran

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Guna mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan pada musim kemarau tahun 2017, Kodim 0822 Bondowoso melakukan rapat koordinasi pembentukan Satuan Tugas (Satgas) penanggulangan kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kabupaten Bondowoso di Ruang Data Kodim 0822 Bondowoso. Selasa, (19/09). Dandim 0822 Bondowoso, Letkol Infantri  Tarmuji mengatakan, terkait penanggulangan bencana kebakaran hutan dan lahan. Pihaknya membentuk tim gabungan Satgas Kebakaran Hutan dan Lahan …

Read More »

Hingga September 2017, Serapan Gabah Bulog Bondowoso Baru Capai 15 Ribu Ton

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Bulog Subdivre Bondowoso sedang berupaya meningkatkan serapan gabah dari petani dan penggilingan. Hal itu dilakukan agar dapat mencapai target yang ditetapkan, yakni sebesar 70 ribu ton. Kepala Subdivre Bulog Bondowoso, Adhekan, mengatakan, sampai kini serapan gabah Bulog Bondowoso baru mencapai 15 ribu ton atau 22 persen dari target yang dicanangkan. Baca Juga. Generasi Millenial Tidak dapat Jauh …

Read More »

Generasi Millenial Tidak dapat Jauh dari Peran Gawai

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Era generasi millenial yang tidak dapat dipungkiri tidak jauh dari peran gawai mengharuskan kepala daerah untuk merubah paradigmanya. Dewasa kini, Kepala Daerah Wajib Ikut dalam Implementasi Penguatan Karakter Pemuda Indonesia. Bupati Bondowoso, Amin Said Husni, mengatakan, pihaknya berharap agar kepala daerah ikut mengambil peran dalam implementasi itu, dengan pembangunan karakter pemuda tersebut nantinya bisa menjadi visi kepala …

Read More »

122 Dusun di Bondowoso, Belum Teraliri Listrik Maksimal

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Tercatat tak kurang ratusan Dusun yang berada di Bondowoso mengalami kondisi gelap tanpa lampu. Selain karena para warga merupakan orang pinggiran dan tergolong miskin. Kendala lain diantaranya lokasi dusun tersebut letaknya berjauhan dari satu rumah ke rumah lainnya, serta umumnya berada di lokasi bukit dan pegunungan. Guna meminimalisir hal tersebut, pemerintah Kabupaten Bondowoso melalui bagian perekonomian gencar …

Read More »

Komisi III DPRD Bondowoso Sarankan Dinas PUPR Tertibkan Kontraktor Nakal

  Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Setelah melakukan pengecekan langsung ke lokasi pembangunan fisik di Desa Kupang Kecamatan Pakem Bondowoso. Komisi III DPRD Bondowoso langsung melakukan silaturrahmi ke Dinas Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Kamis, (14/09). Ketua Komisi III DPRD Bondowoso, Syamsul Hadi Merdeka, usai melakukan silaturrahmi mengatakan, tujuan Komisi III datang ke Dinas PUPR Bondowoso untuk menyampaikan hasil temuan …

Read More »

Amin Said Husni Ajak Petani Memanfaatkan Asuransi Tani Gagal Panen

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Bupati Bondowoso, Amin Said Husni mengajak seluruh petani untuk memanfaatkan asuransi tani gagal panen guna menekan kerugian saat terjadi paceklik. Menurut Amin, Sedikitnya ada 60 persen masyarakat Bondowoso berprofesi sebagai petani. Namun demikian, baru 0,2  hingga 0,3 persen petani yang memiliki lahan sendiri, dengan kata lain mayoritas masih menjadi buruh tani. “Kondisi ini semakin mengkhawatirkan dengan rendahnya …

Read More »

Ahmad Dhafir Siap Maju Pilkada Bondowoso 2018

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Ketua DPRD Bondowoso, Ahmad Dhafir, mengatakan, pihaknya sudah siap untuk maju sebagai Bakal Calon Bupati Bondowoso menggantikan Amin Said Husni. Kesediaan pihaknya mencalonkan diri sebagai Bupati Bondowoso, disamping akan menggunakan haknya untuk dipilih juga mendapat amanah dari para ulama, dan masyarakat. Selama ini, dalam kontektasi Pemilihan Bupati, pihaknya selalu menggunakan hak untuk memilih bupati dan wakil bupati …

Read More »

KPU Bondowoso Siap Rilis DPT Pemilu Bupati 2018

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bondowoso telah menetapkan daftar pemilih tetap, Pemilu Bupati dan Wakil Bupati Bondowoso tahun 2018 mendatang. Selasa, (12/09). Penetapan Daftar Pemilih Tetap pemilu terakhir sebagai dasar penghitungan jumlah minimum dukungan persyaratan pasangan calon perseorangan Pemilu Bupati dan Wakil Bupati Bondowoso tahun 2018. Baca Juga. Perguruan Tinggi diharap Bisa Berintegrasi Dengan Industri Rumah Tangga …

Read More »

Perguruan Tinggi diharap Bisa Berintegrasi Dengan Industri Rumah Tangga

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Adanya Politeknik Negeri Jember kampus Bondowoso, diharapkan dapat melahirkan teknologi serapan yang  berintegrasi industri-industri rumah tangga. Pihaknya melihat, bahwa potensi agribisnisnya luar biasa di Bondowoso. Kemudian informastika pasti untuk mengembangkan administrasi-administrasi yang ada serta  industri pangan akan menyentuh industri-industri. Direktur Politeknik Negeri Jember, Nanang Dwi Wahyono, usai acara mengatakan, untuk membuka politeknik yang baru biayanya mahal. Pihaknya …

Read More »

Mamasuki Bulan Kemarau 46 desa di Bondowoso Terancam Kekeringan

Radiobintangtenggara.com, BONDOWOSO – Setidaknya sudah ada 46 desa yang mengalami kekeringan. Jika dalam dua bulan ke depan belum ada hujan, dapat dipastikan mayoritas warga Bondowoso akan kesulitan mendapatkan air bersih untuk kebutuhan hidupnya. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bondowoso, Kukuh Triatmoko, mengatakan, pihaknya mengeluarkan satus darurat kekeringan, karena banyak warga desa yang kesulitan mendapatkan air bersih. “Akibat kemarau panjang, …

Read More »