Tag Archives: Berita Jember

Tolak Pasien BPJS Kesehatan, RS Jember Klinik Lakukan Wanprestasi

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Keluhan pasien peserta BPJS Kesehatan bernama Agus Efendy tentang prosedur layanan Rumah Sakit Jember Klinik yang menolak melayani pasien dengan BPJS namun menerima pasien umum yang membayar, langsung mendapat tanggapan dari BPJS kesehatan. Kamis (27/07) BPJS Kesehatan Jember turun langsung guna melakukan evaluasi dan koordinasi ke Rumah Sakit swasta di Jember itu. Kepala BPJS Kesehatan Jember, Tanya …

Read More »

Tiga Hari Menghilang, Warga Bondowoso Ditemukan Mengambang Disungai Desa Patemon Jember

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Sesosok mayat lelaki pagi hari ini ditemukan meninggal dunia mengambang di sungai Dusun Krajan, Desa Patemon, Kecamatan Pakusari. Setelah diidentifikasi identitas korban akhirnya diketahui. Korban bernama Ikrom, 23 tahun warga Dusun Suco, Desa Suco Lor, Kecamatan Maesan, Kabupaten Bondowoso. Salah satu keluarga korban, Mahfi menerangkan, sejak 3 hari yang lalu korban yang notabene memang tuna grahita meninggalkan …

Read More »

2.316 Calon Jamaah Haji Asal Kabupaten Jember, Dilepas Secara Simbolis Oleh Bupati

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Tahun 2017 jumlah calon jamaah haji asal kabupaten Jember disebutkan yang terbesar ketiga di Jawa Timur dibawah Surabaya dan Sidoarjo. Jumlah Calon Jama’ah haji di Jember total keseluruhan 2.316 orang yang merupakan pemberangkatan terbanyak dibanding tahun-tahun sebelumnya. Bupati Jember, Faida, mengatan, calon Jamaah Haji asal Kabupaten Jember akan diberangkatkan secara bertahap mulai tanggal 3 hingga 5 Agustus mendatang. …

Read More »

NU, Muhamadiyah dan MUI Jember, Kompak Dukung Perppu

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Terbitnya Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang​ (Perppu) Nomor 2 Tahun 2017 tentang ormas mendapat reaksi dari Organisasi Islam di Jember. Hampir seluruh organisasi islam  di Kabupaten Jember menyatakan sepakat mendukung Perppu tersebut. Sekretaris Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Jember, Abdul Hamid Mujiono, Rabu (26/07) mengatakan setelah menggelar rapat, PCNU Jember sepakat mendukung Perppu Nomor 2 Tahun 2017 yang didalamnya memuat aturan …

Read More »

Akibat Silau, L300 Tabrak Honda CBR di Pakusari Jember

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Sebuah kecelakan lalulintas terjadi di sebelah barat Terminal Pakusari Jember, Selasa (25/7) sekitar pukul 22.00 WIB. Kecelakaan tersebut melibatkan dua kendaraan, yakni mobil pick up pengangkut jeruk jenis L300 milik Ahmad, warga Siliragung, Banyuwangi nopol P 9017 VN dengan sepeda motor Honda CBR 150 nopol P 2209 SE warga Kaliwates, Jember. Eno salah satu pengendara yang melintas dilokasi kejadian …

Read More »

Pemkab Jember dan MK Tanda Tangani Mou Pendirian Museum Diorama Pancasila dan Konstitusi

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Komitmen Pemerintah Kabupaten Jember menjadikan Jember sebagai tujuan pengembangan ilmu pengetahuan dan kebudayaan menjadikan kabupaten itu berencana mendirikan Museum Diorama Pancasila Dan Konstitusi seperti yang ada di Mahkamah Konstitusi (MK). Guna mewujudkan tujuannya tersebut, bertempat di pendopo kabupaten Jember ditandatangani nota kesepahaman (MoU) Antara bupati Jember  Faida dan   Sekretaris Jenderal  MK Prof Dr Guntur Hamzah. Selasa, (25/07). Faida mengatakan, ide pembangunan …

Read More »

Akibat Kelangkaan, Harga Garam Di Jember Naik Dua Kali Lipat dari Harga Norma

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Menjadi pemasok 40 persen kebutuhan garam nasional, tidak membuat provinsi Jawa Timur dan wilayah kabupaten yang ada didalamnya terhindar dari kelangkaan garam seperti yang terjadi di sejumlah daerah. Kepala Disperindag kabupaten Jember, Anas Makruf , Selasa (25/07) mengatakan kelangkaan garam juga terjadi di kabupaten Jember. Ia mengakui jika  banyak mendapat laporan baik melalui radio maupun  petugas dipasar tentang …

Read More »

Miliki Senjata Api Rakitan, Buruh Kebun di Jember Ditangkap Polisi

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Berawal dari informasi masyarakat, Polres Jember berhasil mengungkap kasus kepemilikan Senjata api tanpa izin. Seorang lelaki bernama Andriyanto, (35) warga Dusun Glengseran, Desa Suci, Kecamatan Panti Kabupaten Jember akhirnya digelandang ke Mapolres Jember setelah dirumahnya ditemukan senjata api laras panjang rakitan berikut belasan amunisinya. Senin, (24/07). Kapolres Jember AKBP Kusworo wibowo mengatakan, pelaku memiliki senjata api laras …

Read More »

Kerap Memeras, Residivis Oknum Wartawan Kembali Ditangkap

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Mochamad Abdullah (52) warga Lingkungan Poring, Kelurahan Slawu, Kecamatan Patrang Kabupaten Jember tampaknya tidak pernah jera dengan perbuatan melawan hukum yang dilakukannya. Terbukti, meski sudah dua kali dipenjara ia kembali tertangkap tangan memeras dengan modus mengaku sebagai wartawan. Senin. (24/07). Kapolres Jember AKBP Kusworo Wibowo mengatakan, saat melakukan aksinya tersangka selalu berada di hotel-hotel untuk mencari pasangan bukan suami …

Read More »

Dirasa Ilegal, Keberadaan Taxi Daring di Jember Bakal Dibekukan

Radiobintangtenggara.com, JEMBER –  Keberadaan Taxi daring dikabupaten Jember hingga kini masih menjadi pro kontra. Sebagian masyarakat ada mengaku senang akan kehadirannya, namuan ada juga yang khawatir karena menganggapnya sebagai  ancaman. Kepala Bidang angkutan dan Trayek, Dinas Perhubungan Pemkab Jember, Siswanto saat ditemui radiobintangtenggara.com. Sabtu (22/07), mengatakan keberadaan taxi online di Jember sebenarnya bukanlah ancaman. Ia  menambahkan dewasa kini angkutan bukan lagi sebuah kebutuhan …

Read More »