Tag Archives: Kabar Banyuwangi

Nikmati Akhir Pekan Bareng Andien dan Marcel di Jazz Ijen Banyuwangi

Radiobintangtenggara.com, Banyuwangi – Jazz Gunung Ijen Banyuwangi bakal kembali digelar akhir pekan ini, Sabtu (22/9/2018). Mengambil lokasi di tempat eksotis, Amfiteater Taman Gandrung Terakota – Jiwa Jawa Resort Ijen, Banyuwangi, akan ada tujuh musisi yang siap memberikan suguhan jazz beragam aliran. Mulai musisi pemula pemenang Banyuwangi Student Jazz Festival hingga para pesohor seperti Andien, Shadow Puppets feat. Marcell Siahaan, serta …

Read More »

Diterjang Angin Puting Beliung Genteng Rumah Berterbangan

Radiobintangtenggara.com, Situbondo – Angin puting beliung menerjang rumah warga, di Dusun Curah Malang,RT 19 RW 04,  Desa Bantal Kecamatan Asembagus, sekitar pukul 14.00 Jumat (14/9) sore kemarin. Angin kencang yang datang secara tiba-tiba tersebut, sempat membuat panik warga setempat. Genteng rumah warga berterbangan setelah diterjang angin puting beliung. Setidaknya ada dua rumah warga rusak ringan yaitu milik Dayat, 35 tahun. Genteng …

Read More »

LPM Merak Akan Gelar Operasi Katarak Gratis dan Ganti Bola Mata Palsu

Radiobintangtenggara.com, Situbondo – Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Merangkul Rakyat Kecil (LPM Merak), akan melakukan operasi bagi ratusan penderita mata katarak dan ganti bola mata palsu. Kegiatan operasi ini akan digelar 17 hingga 21 September, di GOR Baluran. Selain itu, LPM Merak  juga akan melakukan pengobatan massal gratis, bagi 2.500  penderita mata. Kegiatan ini hasil kerjasama LPM Merak bersama Yayasan Jhon Fawcett Foundation …

Read More »

Diduga Hendak Mencuri Tenak, Lelaki Warga Sukorambi Ditemukan Meninggal Di Kandang Sapi

Radiobintangtenggara.com, Jember – Masyarakat Desa Kesilir, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember Rabu (12/9/2018) kemarin, digegerkan dengan penemuan mayat seorang laki-laki paruh baya, yang meninggal di samping kandang sapi milik warga setempat bernama Sugeng Siswanto. Belakangan diketahui identitas laki-laki yang meninggal tersebut adalah Sutomo, warga Kecamatan Sukorambi, Kabupaten Jember. Kapolsek Wuluhan AKP Muhammad Zaenuri mengatakan, berdasarkan keterangan pemilik kandang, mayat tersebut ditemukan …

Read More »

Sidak Kantor Samsat, Kasat Lantas Ingatkan Petugas Tak Melakukan Pungli

Radiobintangtenggara.com, Situbondo – Kasat Lantas AKP Hendrix K. Wardana, melakukan inspeksi mendadak ke Kantor Samsat Situbondo. Kasat Lantas langsung berbaur dengan masyarakat, yang sedang menunggu proses pelayanan. Kasat Lantas menanyakan langsung proses pelayanan, serta besarnya biaya yang harus dikeluarkan pengurusan pajak bermotor. Kasat Lantas mengingatkan petugas tidak melakukan praktek pungli. Selama melakukan sidak, Kasat Lantas meninjau pelayanan cek fisik kendaraan bermotor, …

Read More »

Pemuda muncar aniaya pelajar SMK hingga terkapar

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemuda muncar aniaya pelajar SMK hingga terkapar. Kasus penganiayaan diduga punya motif balas dendam dan kini ditangani Polsek Muncar setelah korbannya melapor. Kapolsek Muncar, Kompol Toha Choiri membenarkan adanya tindak penganiayaan itu. Pelaku bernama Dandi Kurniawan (20) asal Dusun Kalimati RT 05 RW 05, Desa Kedungrejo, Kecamatan Muncar telah ditahan. Sedañg korbannyq erhadap Muh Riski Ramadhan (17) …

Read More »

Polisi Mulai Temukan Titik Terang Terduga Pelaku Pembunuh Bayi

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Autopsi mayat bayi tanpa dua tangan dan kaki yang ditemukan di kolam lele warga Desa Kedungasri, Kecamatan Tegaldlimo, Banyuwangi, rampung dilakukan, Rabu (12/9/2018). Hasilnya, ditemukan banyak jejak kekerasan fisik pada tubuh bayi tersebut. Mulai dari luka robek, patah tulang hingga bekas sayatan benda tajam. Bayi berjenis kelamin laki-laki dengan berat badan 800 gram itu ditemukan dalam kondisi …

Read More »

Wisata MICE Bergeliat, Ratusan Praktisi Migas Gelar Pertemuan di Banyuwangi

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Banyuwangi terus menjadi tujuan wisata MICE (meeting, incentives, conferences, dan exhibition) di Indonesia. Kali ini giliran Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) yang mengajak 100 praktisi industri migas untuk menggelar pertemuan di El Royale Hotel, Banyuwangi, selama Rabu–Kamis (12-13/9/2018). Kepala Perwakilan SKK Migas Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara, Ali Masyhar, …

Read More »

Uniknya Karnaval Hortikultura di Banyuwangi

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Warga Kaliploso, Kecamatan Cluring, Banyuwangi punya cara yang menarik mengangkat potensi wilayahnya. Mereka menggelar karnaval dengan mengarak hasil panen buahnya yang dibungkus dalam event Kaliploso Horti Carnival (KHC), Senin (10/9). Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas melepas karnaval unik ini. Setiap Rukun Warga (RW) di desa tersebut menampilkan sejumlah kreasinya, mengarak gunungan yang berisi hasil bumi serta memperagakan pakaian-pakaian karnaval …

Read More »

Banyuwangi Giatkan Kunjungan Rutin Dokter ke Pasien Miskin Pasca-Rawat Inap

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemkab Banyuwangi mengintensifkan program kunjungan ke rumah pasien, terutama warga kurang mampu, setelah mereka dirawat inap. Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengecek warga penerima program yang diberi nama Pari Kuning (Pasca-Rawat Inap, Kunjungi Ning Griyo) tersebut di kawasan Desa Jambe Wangi, Sempu, 75 menit dari pusat kota, Senin (10/9/2018). ”Jadi ini inovasi jemput bola yang merawat pasien di …

Read More »