Radiobintangtenggara.com, Bali – Pencarian korban tenggelam di Jemberana menemukan titik temu. I Komang Sudiarsa, Koodinator Pos Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Jembrana mengatakan penemuan bocah yang terseret arus di pantai Desa Air Kuning, pada hari keempat, Minggu (23/08). “Petugas gabungan menemukan saat menyisir pantai dan perairan selatan Jembrana hingga akhirnya dapat membuahkan hasil,” katanya saat mengudara di FM 95,6 Bintang Tenggara …
Read More »Tag Archives: Bali Terkini
Polres Jembrana Gelar Operasi Patuh Lempuyang 2020
Radiobintangtenggara.com, JEMBRANA – Hari kedua digelarnya Operasi Patuh Lempuyangan 2020, Jumat 24 Juli 2020, Satuan Lalu Lintas Polres Jembrana melakukan penindakan tilang terhadap pengendara kendaraan bermotor yang melanggar Iptu Shinta Ayu Pramestu, Kasat Lantas Polres Jembrana Bali menyampaikan selama Dua Minggu, tepatnya mulai 23 Juli sampai 5 Agustus 2020, Polres Jembrana Bali melaksanakan Operasi Patuh Lempuyang 2020. “Dimana akan menindak …
Read More »Pos SAR Jembrana, Terus Upayakan Pencarian Nelayan Muncar
Radiobintangtenggara.com, JEMBRANA – Proses pencarian nelayan yang hilang warga Muncar terus berlanjut. Komang Sudiarsa, Koordonator Pos Pencarian dan Pertolongan (SAR) Jembrana bilang Empat nelayan asal Muncar Banyuwangi yang hilang saat melaut hingga saat ini belum di ketemukan. Menurut Komang, kondisi pemantauan ombak diwilayah pesisir selatan Jembrana masih ada peringatan tinggi di Selat Bali wilayah tersebut memiliki potensi tinggi ombak sekitar 2 …
Read More »Sempat Tertutup Matrial Longsor, Jalur Amlapura Kembali Dibuka
Radiobintangtenggara.com, KARANGASEM – Cuaca ekstrim yang melanda Karangasem Bali mengakibatkan jalan raya yang menghubungkan Amlapura, Kabupaten Karangasem, dengan Kota Denpasar, Bali, tertimbun tanah longsor. Akibatnya, akses jalan hanya bisa dilalui satu jalur. Peristiwa longsor itu terjadi sekitar pukul 18.55 Wita. Lokasi longsor berada di Jalan Sanghyang Ambu, Desa Bugbug, Kecamatan Karangasem. Rabu (6/2/2019). Ketua Pelaksana BPBD Karangasem Ida Bagus Arimbawa ketika …
Read More »Cuaca Ekstrem, BPBD Karangasem Terima 20 Laporan Pohon Tumbang
Radiobintangtenggara.com, KARANGASEM – Angin kencang kembali melanda wilayah Karangasem hingga membuat sejumlah pohon bertumbangan. Rumah milik warga di beberapananjar di Karangasem tertimpa pohon yang tumbang. Kamis (24/01/2019). Ida Bagus Ketut Arimbawa Kepala Pelaksana Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Karangasem saat mengudara di FM 95,6 Bintang Tenggara Banyuwangi menyampaikan kejadian itu berlangsung sekira pukul 17.20 Wita – 22.35 Wita. Menurut …
Read More »Pohon Tumbang di Denpasar Akibatkan Satu Korban Jiwa
Radiobintangtenggara.com, BALI – Cuaca ekstrim yang melanda Denpasar Bali mengakibatkan adanya pohon tumbang yang berakibat fatal karena mengakibatkan satu korban meninggal dunia. Korban diketahui atas nama Taufiqi Hudaya warga asal Pasuruan yang tinggal di Jalan WR Supratman Denpasar Timur. Yovi Vilmana Saputra warga Sumberwangi Srono Banyuwangi yang melintas dilokasi menyampaiakan kepada RBT jika korban mengendarai sepeda motor scoopy putih di …
Read More »Meski Kewaspadaan Meningkat, BPBD Minta Masyarakat Tidak Panik
Radiobintangtenggara.com, BALI – Dampak erupsi Gunung Agung di Kabupaten Karangasem Bali menyebabkan hujan abu vulkanis dibeberapa kawasan. Informasinya, hujan abu terjadi di wilayah Desa Ban, Kecamatan Kubu. Sampai juga di Desa Terunyan, Kecamatan Kintamani, Bangli Bali. Kamis malam (10/01/2019). Ida Bagus Ketut Arimbawa, Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Karangasem menjelaskan saat erupsi terjadi warga sempat mendengar suara gemuruh …
Read More »Gunung Agung Erupsi, PVMBG Himbau Masyarakat Agar Waspada
Radiobintangtenggara.com, KARANGASEM – Gunung Agung kembali mengalami erupsi sekitar pukul 19.55 WITA pada Kamis (10/01/2019). Terlihat abu mengarah ke barat laut setinggi 2.000 meter di atas kawah. Namun, kolom abu tersebut tidak begitu jelas terlihat dengan mata telanjang karena saat itu terjadi kabut. Kepala Subbidang Mitigasi Pemantauan Gunung Api Wilayah Timur PVMBG, Devy Kamil Syahbana saat mengudara di FM 95,6 …
Read More »Pasca Erupsi Gunung Agung, Gempa Hembusan Masih Terdeteksi
Radiobintangtenggara.com, BALI – Pasca Erupsi Gunung Agung di Kabupaten Karangasem, Bali pada Minggu (30/12/2018) pukul 04.09 WITA. Dimana letusan kala itu berlangsung selama selama 3 menit 8 detik dengan amplitudo 22 mm. Ida Bagus Ketut Arimbawa, Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karangasem saat mengudara di FM 95,6 Bintang Tenggara Banyuwangi. Senin, (31/12/2018) menyampaikan jika pihaknya terus melakukan pemantauan. …
Read More »Pasca Erupsi, Gunung Agung Tetap Pada Level Siaga
Radiobintangtenggara.com, BALI – Gunung Agung di Kabupaten Karangasem, Bali kembali mengalami erupsi pada Minggu (30/12/2018) pukul 04.09 WITA. Letusan berlangsung selama selama 3 menit 8 detik dengan amplitudo 22 mm. Kepala Bidang Mitigasi Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Wilayah Timur Devy Kamil Syahbana mengatakan jika erupsi terjadi akibat adanya overpressure karena akumulasi gas-gas vulkanik. “Pada saat erupsi, teramati sinar …
Read More »