News

Parkir Truk Tanpa Rambu, Pengendara Motor Alami Kecelakaan

Radiobintangtenggara.com – Insiden kecelakaan lalu lintas terjadi di wilayah Kabat Banyuwangi tepatnya di depan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kedayunan masuk Desa Kedayunan Kecamatan Kabat Banyuwangi sekitar pukul 18:00 WIB, Selasa (02/06/2020). Kanit Lakalantas Polresta Banyuwangi, IPTU Ardi Bhita Kumala, mengatakan peristiwa tersebut melibatkan sepeda motor Honda Supra X 125 P-2465-ZG yang dikendarai Rino Ferdianto (27) warga Desa Patoman, Kecamatan Blimbingsari, …

Read More »

Tahun ini , JFC Jember Di Tunda Akibat Merebaknya Virus Corona

Radiobintangtenggara.com – Pelaksanaan Jember Fashion Carnaval (JFC) yang rencananya digelar pada 6 – 9 Agustus 2020 ditunda. Penundaan ini dilakukan untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19. Direktur Development Program JFC, David Susilo menjelaskan, kegiatan ini akan ditunda selama setahun kedepan. JFC akan kembali digelar pada Agustus 2021 dengan mengusung tema yang dikonsepkan untuk gelaran tahun ini. David mengatakan sudah berkonsultasi dengan beberapa …

Read More »

Antisipasi Penyebaran Corona, Desa Di Banyuwangi Siapkan Rumah Isolasi Untuk Pemudik

Radiobintangtenggara.com – Ratusan rumah singgah di berbagai desa di Kabupaten Banyuwangi telah siap mengisolasi para pemudik  demi memutus mata rantai penyebaran virus corona atau Covid-19. Hingga Senin, kemarin , terdapat 181 rumah yang terdiri atas 419 kamar dengan sekitar 750 bed yang telah diatur penempatannya untuk menjaga jarak antarpenghuni. Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengatakan  saat mengecek salah satu rumah …

Read More »

Imbas Virus Corona, Hotel Di Banyuwangi Mulai Merugi

Radiobintangtenggara.com – Imbas dari virus corona tak hanya dirasakan oleh kalangan pekerja harian, namun saat ini juga sudah dirasakan oleh pemilik hotel di Banyuwangi. Sejak beberapa hari omset pedapatan hotel di banyuwangi terus mengalami penurunan drastis dibanding hari biasa sebelum ada kasus virus corona. Bahkan secara keseluruhan hotel  yang ada di banyuwangi saat ini menurun hingga 90 persen. Sehingga tak …

Read More »

Tekan Penyebaran Virus Corona, Banyuwangi Atur Jam Operasional Pusat Perbelanjaan

Radiobintangtenggara.com – Untuk mencegah penyebaran virus corona (Covid-19), Pemkab Banyuwangi melakukan pembatasan jam operasional pusat perbelanjaan, yaitu buka pada pukul 10.00 dan tutup pukul 18.00 WIB. Selain itu, kafe, rumah makan, dan restoran diminta hanya menyediakan layanan pesan antar dan melayani makan-minum pembeli untuk dibawa pulang (take away). Bupati Abdullah Azwar Anas mengatakan, kebijakan itu dilakukan seiring dengan anjuran secara …

Read More »

Polresta Banyuwangi Bantu Warga Yang Terdampak Corona Dengan Bagikan Sembako

Radiobintangtenggara.com – Polisi Banyuwangi membagikan sembako kepada warga Dusun Pancer, Desa Pesanggaran. Itu merupakan bentuk jaring pengamanan sosial dan ekonomi di tengah wabah corona. Polresta Banyuwangi membagikan 500 kilogram beras dan bahan pokok lainnya kepada warga yang kebanyakan nelayan, yang terkena dampak penyebaran Virus Corona . Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Arman Asmara Syarifuddin mengatakan, pembagian beras dan sembako kepada warga …

Read More »

Cegah Merebaknya Virus Corona, Forkopimda Kota Malang Lakukan Penyemprotan Desinfektan Menggunakan Drone

Radiobintangtenggara.com – forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Malang melakukan pencegahan penyebaran Covid 19 dengan melakukan penyemprotan disinfektan. Penyemprotan tersebut dilakukan sedikit berbeda dibandingkan biasanya. Penyemprotan disinfektan dilakukan melalui udara kesejumlah titik lokasi dengan menggunakan drone. Walikota Malang Sutiaji, melalui Kabag Humas Pemkot Malang, Nur Widiyanto mengungkapkan, penyemprotan disinfektan menggunankan drone dari Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). “Ini bagian dari sinergi …

Read More »

Polisi Banyuwangi Bubarkan Kerumunan Massa Antisipasi Corona

Radiobintangtenggara.com– Polisi melakukan sosialisasi dan pembubaran masyarakat yang masih berkumpul di sekitar jalanan Banyuwangi. Masyarakat diimbau untuk menerapkan Social Distancing untuk cegah covid-19. Polisi sempat memberikan peringatan kepada masyarakat yang masih berkumpul di Kelurahan Kampung Mandar, Kecamatan Banyuwangi, Senin (23/3/2020). Masyarakat yang sedang nongkrong langsung membubarkan diri. Mereka sempat terkejut dengan aksi yang dilakukan oleh aparat kepolisian. Kapolresta Banyuwangi Kombes …

Read More »

Samsat Banyuwangi Diliburkan Sementara, Warga tetap Bisa Melakukan Pembayaran Via Online.

Radiobintangtenggara.com-Dalam upaya pencegahan penularan virus corona (Covid-19), dan mengimplementasikan kebijakan social distancing, akan membatasi jam operasional serta mengalihkan pelayanan pembayaran pajak kendaran secara online. Kepala Samsat Benculuk  Deni Dwikoranto  Menyampaikan, mulai selasa hari ini (24/03/20) layanan unggulan Samsat Keliling , Payment Point dan Samsat Pelayanan Publik diliburkan sampai batas waktu yang tidak diketahui. Dan untuk sementara pembayaran pajak tahunan bisa …

Read More »

PT KAI Daop 9 Jember Berlakukan Social Distancing Dan Penukaran Pembatalan Tiket Di Stasiun Cegah Corona

Radiobintangtenggara.com – PT  Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 9 Jember menerapkan kebijakan pengembalian tiket Kereta Api jarak jauh dan lokal perjalanan 23 maret sampai 29 mei 2020 Manajer Humas DAOP 9 Jember, Mahendro Trang Bawono menginformasikan terkait penerapan kebijakan pengembalian penuh pembatalan tiket Kereta Api Jarak Jauh dan Lokal untuk perjalanan 23 Maret hingga 29 Mei 2020. saat on air …

Read More »