News

Kenormalan Baru di Pesantren Butuh Pertimbangan Komprehensif

Radiobintangtenggara.com, TEGALSARI – Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) yang menaungi pesantren telah menerbitkan Panduan Kegiatan di Pesantren Selama Penerapan Kebijakan Adaptasi Kehidupan Baru di tengah pandemi Covid-19. Pesantren akan kembali memulai aktivitas seperti biasanya dengan mengikuti panduan dari Kementerian Agama dan menerapkan aturan protokol kesehatan, sesuai kebijakan dari pemerintah. Kenormalan itu menjadi perhatian banyak pihak. Tak terkecuali Pondok Pesantren …

Read More »

PT KAI Daop IX Jember, Siapkan Kenormalan Baru Bagi Penumpang

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Indonesia tengah bersiap menerapkan tatanan kehidupan baru. Pemerintah telah meminta perusahaan-perusahaan menyiapkan panduan kenormalan baru di lingkungannya masing-masing, termasuk PT Kereta Api Indonesia (KAI). Perusahaan pelat merah yang bergerak di bidang transportasi tersebut telah menyiapkan pedoman new normal bagi pelanggannya. Meski PT KAI Daerah Operasional (Daop) IX Jember memperpanjang masa pembatalan perjalanan kereta api (KA) penumpang hingga …

Read More »

Kenormalan Baru Sektor Pariwisata, TNAP Tunggu Instruksi

Radiobintangtenggara.com, MUNCAR – Industri pariwisata di Banyuwangi akan bersiap untuk menjalani tatanan kenormalan baru yang akan lebih mengedepankan protokol kebersihan, kesehatan, dan keamanan sebagai kebutuhan utama wisatawan. Tatanan kenormalan baru di sektor pariwisata dengan diupayakan mengedepankan Cleanliness, Health, and Safety (CHS). Vivi Primayanti, Kasubag Tata Usaha Balai Nasional Taman Alas Purwo mengatakan upaya pembukaan Taman Nasional Alas Purwo merupakan angin …

Read More »

Ketua DPRD Situbondo Bantah Keputusan Paripurna Langgar Tatib

Radiobintangtenggara.com, SITUBANDI – Ketua DPRD Situbondo, Edy Wahyudi,  membantah keputusan rapat paripurna menolak usulan pansus dana Covid-19 melanggar Tata Tertib. Diakui memang terjadi pro kontra antar fraksi terkait usulan tersebut. Menurut Edy Wahyudi, pasal tentang Tatib yang mengatur usulan Pansus  itu sudah jelas dan tak perlu ditafsiri lagi. Perdebatan tentang pasal 106 dalam Tatib sebelumnya sudah selesai dibahas saat rapat …

Read More »

Polsek Giri Bubarkan Acara Gantangan di Tengah Pandemi

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Nekat berkerumun di tengah pandemic virus corona, Polsek Giri bersama anggota melakukan pembubaran kegiatan gantangan burung berkicau. Petugas melakuan upaya preventif untuk mencegah penyebaran Covid-19. AKP Ali Ashari Kapolsek Giri menegaskan, polisi serius dalam memutus penyebaran virus corona. Salah satunya menstop kerumunan massa. Sebab masih banyak yang tidak mengidahkan larangan untuk tidak berkerumun guna memutus mata rantai …

Read More »

Begini Penjelasan PLN, Ihwal Kenaikan Tagihan Listrik Pelanggan

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Belakangan, masyarakat ramai mengeluhkan tagihan listrik yang membengkak lagi. Masyarakat memperkirakan ada kenaikan tarif listrik pada tagihan bulan juni atau ada subsidi silang yang diterapkan untuk pengguna daya 450 VA dan 900 VA. Refly Ardanata Pendengar Bintang Tenggara mengeluhkan terkait kenaikan tersebut. Ia menyampaikan jika belun sebelumnyaa tagihan listrik hanya habis skitar 200 ribuan dengan daya 900 …

Read More »

BKSDA Siapkan Tatanan Kenormalan Baru di Wisata Ijen

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Sektor pariwisata di Kabupaten Banyuwangi direncanakan dibuka kembali. Pemangku kebijakan terus melakukan segala terobosan guna segera kembali menghidupkan mesin pariwisata yang vakum akibat pandemi covid-19. Kepala Seksi Konservasi Wilayah V Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Timur Purwantono optimis ada angin baru wisatawa untuk Kawasan Wisata Alam (KWA) Ijen dengan wacana pemberlakuan kenormalan baru. Namun kapan …

Read More »

Spirit Pancasila Jadi Bekal Banyuwangi Hadapi Covid-19

Radiobintangtenggara.com – Spirit Pancasila menjadi bekal Pemkab Banyuwangi dalam menghadapi pandemi Covid-19. Hal ini diungkapkan oleh Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas dalam diskusi online dalam rangka peringatan hari lahir Pancasila, Sabtu (6/6/2020). “Bung Karno telah menyebutkan jika spirit utama dari Pancasila adalah gotong royong. Diskursus ini telah muncul sejak lama. Namun, tidak semua mengimplementasikannya. Oleh karena itulah kami berusaha untuk …

Read More »

Dunia Pendidikan Banyuwangi Siap Masuki Kenormalan Baru

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Dunia pendidikan menunggu solusi pemerintah tentang keberlangsung kegiatan belajar mengajar. Pemerintah belum bisa memastikan kapan sektor pendidikan kembali beroperasi secara optimal di tengah pandemi Covid-19. Fasilitas pendidikan masih akan ditutup untuk jangka waktu yang belum ditentukan. Pemerintah Kabupaten Banyuwangi terus menggulirkan kehidupan new normal di tengah wabah Covid-19 yang belum hilang. Kehidupan new normal atau kenormalan baru …

Read More »

Pasien Positif Corona di Situbondo Jadi 68 Orang

Radiobintangtenggara.com, SITUBONDO – Jumlah pasien terkonfimasi positif Corona di Situbondo kembali bertambah. Kali ini ada tiga orang dinyatakan positif, masih dari klaster Masjid Baitur Rahman Desa Olean, Kecamatan kota Situbondo. Saat ini, jumlah total pasien positif menjadi 68 orang. Ketiga pasien baru terkonfirmasi positif masing-masing berinisial A, 29 tahun, warga Desa Sumberkolak, Kecamatan Panarukan. A, 38 tahun, warga Kelurahan Dawuhan, …

Read More »