Tag Archives: Banyuwangi Terkini

Cegah Peredaran Meluas, Satresnarkoba Polres Banyuwangi Gelar Penyuluhan

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Kaurbinopsnal Satresnarkoba Polres Banyuwangi IPTU Suryono Bhakti., S.H. memberikan penyuluhan mengenai bahaya penyalahgunaan Narkoba kepada wali murid kelas V dan VI Madrasah Ibtida’iyah Negeri Sobo. Sabtu, (07/10). Suryono mengatakan, Kegiatan itu dihadiri tak kurang lebih 120 orang tua siswa dan dewan guru sekolah tersebut. Acara penyuluhan seperti itu sering dilakukan oleh Satresnarkoba Polres Banyuwangi kali ini disampaikan …

Read More »

Pawai Ta’aruf Ibtidaiyah 2017, Kenalkan Mendalam Kearifan Islam

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Ribuan siswa Madrasah Ibtidaiyah (MI) se Banyuwangi, melakukan pawai ta’aruf 2017. Pawai ta’aruf adalah pawai tradisional yang dilakukan siswa MI dalam rangka memperingati Tahun Baru Islam 1439 Hijriyah. Pawai ini dilepas Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas dari depan kantor pemkab, Sabtu (7/10). Bupati Anas menyatakan, pawai ta’aruf ini sangat bagus sekali dan perlu ditumbuhkan terus menerus  untuk …

Read More »

Putus Mata Rantai Pungli, Faida Serahkan Ratusan Perizinan Langsung

Radiobintangtenggara.com, JEMBER – Bertempat di Pendopo Wahya Wibaha Graha kabupaten Jember sekitar 500 perijinan yang diajukan masyarakat seperti Ijin Mendirikan Bangunan, dan Ruang Milik Jalan dan Sepadan Sungai  diserahkan langsung oleh Bupati Jember tanpa dikenai biaya tambahan. Bupati Jember, Faida mengatakan, langkah ini diambil sebagai wujud komitmen Pemkab Jember untuk membantu dan mempermudah masyarakat dalam mengurus perijinan. Baca Juga. Peduli …

Read More »

Ijen Summer Jazz Banyuwangi, Sukses Tampilkan Komposisi Terbaik

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Ijen Summer Jazz Banyuwangi yang digelar 6-7 Oktober menyuguhkan panggung jazz yang berbeda. Digelar di Jiwa Jawa Resort yang berada di lereng Gunung Ijen, pertunjukan ini menawarkan keintiman antara pengunjung dan penampilnya. Dialog ringan diciptakan agar semua lebih mengenal jazz. Menurut Djaduk Ferianto, penggagas jazz gunung, dibanding dengan jazz lainnya, Ijen Jazz memberikan pengalaman dan karakter yang …

Read More »

Bukti Kecintaan Batik, Pemkab Banyuwangi Rubah Aturan Penggunaan Pakaian Dinas

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Pemerintah Kabupaten Banyuwangi memberlakukan perubahan penggunaan pakaian dinas pegawai bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Banyuwangi. Hal itu diungkapkan Asisten Pemerintahan Kabupaten Banyuwangi, Choiril Ustadi Yudawanto saat memimpin apel pagi dipendopo Banyuwangi. Kamis (5/10). Baca Juga. Nekat Mencuri, Warga Kebaman di Amankan Polisi Di depan para peserta apel pagi, Ustadi mengatakan, pergantian seragam itu diperkuat …

Read More »

Polres Banyuwangi, Amankan Mucikari Prostitusi Berbasis Aplikasi

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Jajaran Unit Opsnal Satreskrim Polres Banyuwangi pada hari Rabu tanggal 4 Oktober 2017 telah melakukan penangkapan terhadap pelaku perdagangan manusia (TPPO) dengan modus prostitusi online. Kasat Reskrim Polres Banyuwangi AKP Sodik Efendi., S.H. mengatakan, Anggota Opsnal telah mengamankan orang yang bernama VMS alias CB, (36), Laki-laki, yang beralamat di Dusun Krajan RT 02 RW III Desa Bagorejo Kecamtan …

Read More »

Ikan Segar, Ramaikan Fish Market Festival Muncar

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Kabupaten Banyuwangi kembali menggelar Fish Market Festival di tempat pelelangan Ikan (TPI) Kalimoro Muncar, Banyuwangi, Selasa (3/10). Festival itu digelar untuk  meningkatkan produktivitas nelayan Banyuwangi sekaligus mempromosikan Muncar sebagai kawasan ekowisata bahari kebanggaan daerah. Fish Market Festival itu berlangsung meriah. TPI Muncar yang biasanya menjadi tempat transaksi jual beli ikan hari ini, nampak lebih semarak. Deretan los …

Read More »

Tanggap Letusan Gunung Agung, Otoritas Pelabuhan Gilimanuk Dirikan Posko Siaga

Radiobintanggara.com, BANYUWANGI – Otoritas Pelabuhan Gilimanuk Bali teah mendirikan posko siaga letusan Gunung Agung. Posko siaga itu didirikan untuk mengantisipasi adanya eksodus warga ke Pulau jawa melalui pelabuhan Gilimanuk jika Gunung Agung di Kabupaten Karangasem Bali erupsi. Manager Usaha PT ASDP Gilimanuk Bali Heru Wahyono mengatakan,  lonjakan penumpang  dari warga Bali menuju Pulau Jawa bisa saja terjadi saat Gunung Agung …

Read More »

Ribuan Nelayan Kecil di Wilayah Banyuwangi, Dapatkan Bantuan Konventer Kitt

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Sebanyak 1170 nelayan kecil di wilayah Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur,  mendapat bantuan  konventer kit mesin kapal dan  tabung gas elpiji 3 kilogram, dari Kementerian Energi dan Sumber Daya (ESDM). Menurut Kepala Dinas Kelauatan dan Perikanan Banyuwangi Hari Cahyo Purnomo, bantuan  Konventer kit  itu, merupakan upaya pemerintah melaksanakan program  konversi  Bahan Bakar Minyak (BBM)  ke Bahan Bakar Gas (BBG). “Hal ini guna menekan konsumsi bahan bakar agar …

Read More »

Kampung Pesantren Jadi Awal Start Etape Terakhir ITdBI

Radiobintangtenggara.com, BANYUWANGI – Ajang International tour de Banyuwangi Ijen (ItdBI) tahun ini diwarnai dengan pengenalan tradisi pesantren ke ratusan pembalap dari berbagai negara. Memasuki etape keempat, balap sepeda internasional itu mengambil start di Pondok Pesantren Darussalam, Blokagung, Banyuwangi. Sabtu (30/9). Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengatakan, ajang internasional seperti Tour de Ijen sangat efektif dijadikan sarana pengenalan dan promosi terhadap …

Read More »